Benih-Bibit Melon Golden Eksis F1 (Bintang Asia)
Melon berbentuk oval tanpa net, kulit kuning/golden, berat 1.3-2kg/buah. berbuah 2 buah per tanaman. Daging tebal dan mempunyai warna daging putih, manis hingga 16-17 brix.Panen 58-63 hst. Cocok untuk dataran rendah-menengah
Nama Produk : Melon Eksis F1
Produsen : Bintang Asia
Berat Netto : 5 Butir
Berat TBuah : 1,3-2kg
Warna buah : Kuning
Umur Panen : 58-63 hari setelah tanam
Daya Kecambah : 85%
Kemurnian : 99%
Keterangan : Kemasan Original Pabrik
Rekomendasi :
Dapat ditanam dibedengan, Pot atau polybag ukuran diameter 30-40 cm, jarak tanam 30-40 cm atau bisa juga mengunakan sistem Hidroponik
*) Ketahanan penyakit, umur panen, bobot dan potensi hasil tergantung pada lingkungan dan perlakuan budidayanya.